Blog artikel kesehatan, penyebab kanker dan khasiat herbal alami serta artikel kesehatan terbaru

Tuesday, 24 March 2015

Penyebab dan Gejala Kanker Serviks Pada Wanita

Penyebab dan Gejala Kanker Serviks Pada Wanita – Penyakit kanker serviks merupakan pembunuh nomor tiga bagi seorang wanita, itulah mengapa penyakit kanker serviks sangat ditakuti oleh kebanyakan wanita. penyakit kanker serviks menyerang pada bagian leher rahim hingga atas vagina.

Penyebab dan Gejala Kanker Serviks Pada Wanita


Agar penyakit kanker serviks tidak menyerang Anda, maka akan sangat penting untuk mengetahui penyebab dan gejala penyakit kanker serviks berikut ini.

Penyebab dan Gejala Kanker Serviks Pada Wanita

1. Penyebab kanker serviks
Penelitian terbaru menunjukan bahwa penyebab utama penyakit kanker serviks adalah karena virus yang bernama HPV atau sering disebut dengan human papillomavirus, HPV ini menyerang banyak sekali wanita, terutama bagi wanita yang selalu bergonta-ganti pasangan, karena sebenarnya HPV berkembang pada kelamin pria, akan tetapi karena pria tidak memiliki rahim, virus tersebut menular kepada wanita yang memiliki rahim untuk berkembang. Selain karena gonta-ganti pasangan, penyebabkanker serviks lainya adalah seorang ibu yang mengonsumsi obat DES (dietilstilbestrol) ketika dia mengandung, jika dosis obat yang dikonsumsinya tinggi, maka anak yang akan dilahirkan nantinya akan lebih beresiko terkena penyakit kanker serviks atau bahkan ibunya sendiri.

2. Gejala penyakit kanker serviks
Hingga saat ini gejala pasti kanker serviks belum diketahui, akan tetapi ada beberapa gejala yang dapat disinyalir menjadi gejala penyakit kanker serviks, seperti keputihan dalam waktu yang lama ataupun menstruasi yang tidak teratur. Jika Anda mengalami gejala tersebut, maka akan sangat penting untuk memeriksakan diri ke dokter. Sedangkan untuk gejala penyakit kanker stadium lanjut sangat bervariasi, mulai dari hilangnya nafsu makan, berat badan turun drastis, sensasi nyeri atau linu pada tulang dan masih banyak lagi.


Itulah ulasan singkat mengenai penyebab dan gejala penyakit kanker serviks, bagi Anda yang ingin terhindar dari penyakit mematikan ini, maka akan sangat penting untuk memeriksakan diri secara rutin ke dokter ataupun ahlinya, karena pertumbuhan sel kanker sangatlah cepat, sehingga menuntut kita untuk selalu mengetahui perkembangan tersebut. salam J

Penyebab dan Gejala Kanker Serviks Pada Wanita Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fandi Adhitya

0 comments:

Post a Comment