Blog artikel kesehatan, penyebab kanker dan khasiat herbal alami serta artikel kesehatan terbaru

Wednesday 12 March 2014

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen | Panu merupakan sejenis penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur, jamur yang berperan dalam pertumbumbuhan panu adalah "Malassezia Furfur", Panu memang tidak berbahaya, namun seringkali menurunkan tingkat kepercayaan diri seseorang. selain itu, rasa gatal dan perih saat panau terkena keringat juga seringkali membuat risih dan tidak nyaman.

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen sebenarnya ada beberapa cara, untuk cara instannya anda dapat membeli salep yang mengandung sulfur di apotik/ toko obat terdekat, namun ada juga cara alternatif yang sangat direkomendasikan, yaitu menghilangkan panu secara permanen dengan menggunakan bahan-bahan alami. Berikut pembahasannya;

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen

1. Lengkuas
Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen yang pertama adalah dengan menggunakan Lengkuas. Lengkuas mengandung zat yang dapat membuat perkembangan jamur "Malassezia Furfur" menjadi terhambat, sehingga mampu mengobati penyakit panu. Berikut cara menghilangkan panu dengan menggunakan Lengkuas.

1. Siapkan beberapa ruas lengkuas
2. Kupas bagian luarnya dan cuci hingga bersih
3. Parut, lalu kemudian peras airnya
4. Oleskan air parutan lengkuas ini pada bagian panu secara teratur
5. lakukan secara rutin dan lihat hasilnya dalam beberapa hari kedepan

2. Balerang
Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen selanjutnya dengan menggunakan Balerang. Balerang atau dikenal juga dengan sulfur adalah zat yang dihasilkan oleh proses vulkanisme, zat ini terbilang sangat ampuh dalam membunuh jamur penyabab panu. Berikut cara menghilangkan panu dengan menggunakan Balerang.

1. Siapkan Balerang (secukupnya), jeruk nipis dan minyak kelapa
2. Tumbuk balerang hingga halus
3. Campurkan balerang halus dengan air perasan jeruk nipis dan minyank kelapa
4. Oleskan secara teratur pada panu 3-5 kali sehari
5. Lihat hasilnya dalam 5 hari kedepan

3. Bawang Putih
Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen berikutnya adalah dengan menggunakan bawang putih. Selain sebagai bumbu dapur, bawang putih juga berkhasiat dalam menghilangkan penyakit panau. itu karena getah bawang ini mengandung senyawa yang mampu membuat jamur-jamur penyebab panau berhenti bereproduksi. Berikut cara menghilangkan panu dengan menggunakan Balerang.

1. Ambil 1-2 siung bawang putih
2. Iris bawang menjadi 2 bagian
3. Oleskan bagian bawang yang bergetah ke kulit yang terdapat panu
4. lakukan rutin setiap kali habis mandi atau saat akan tidur

Demikan artikel kesehatan tentang "Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen", semoga artikel tersebut bermanfaat bagi anda.

Publish By: Admin
Title: Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen

Cara Menghilangkan Panu dengan Permanen Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Baim

0 comments:

Post a Comment